SURAT KEPUTUSAN PPI ITALIA
Nomor: 02/ A/01/2008
Tentang SEKRETARIS JENDERAL PPI ITALIA
======================================
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PENGURUS PERHIMPUNAN PELAJAR INDONESIA - ITALIA, setelah:
MENIMBANG:
Bahwa untuk kelancaran kegiatan organisasi perlu ditetapkan penanggungjawab organisasi
MENGINGAT:
1. Pasal 9 dan 12 Anggaran Dasar
2. Pasal 8 dan 10 Anggaran Rumah Tangga
MEMPERHATIKAN:
Pembahasan Presidium PPI Italia pada tanggal 23 Januari 2008
MEMUTUSKAN
MENETAPKAN:
1. Menerima pengunduran diri BERLY MARTAWARDAYA dari Sekretaris Jendral PPI Italia
2. Mengangkat EKA MERDEKAWATY sebagai Sekretaris Jendral PPI Italia
3. Ketetapan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.
ATAS NAMA PERHIMPUNAN PELAJAR INDONESIA - ITALIA
PERIODE 2007-2008
BERLY MARTAWARDAYA
Sekretaris Jenderal